Rabu, 12 Juni 2013

TRIAD KRR



                                                                           TRIAD KRR
Tiga hal yang harus dihindari oleh remaja untuk mencapai kesehatan reproduksi remaja
TRIAD KRR dibagi menjadi 3 yaitu:

1.      Napza : Narkotika Psikotropika dan Zat Adiktif lainnya
Obat-obatan seperti itu apabila di konsumsi secara berlebihan maka akan mengganggu kesehatan seperti :
Ø  gangguan kesehatan fisik,
Ø  psikis, dan
Ø  fungsi sosial karena terjadi kebiasaan, ketagihan (adiksi), serta ketergantungan (dependensi) terhadap NAPZA.
NAPZA disebut juga sebagai zat psikoaktif, yaitu zat yang bekerja pada otak sehingga menimbulkan perubahan perilaku, perasaan, dan pikiran.
2.      Seks Bebas:yaitu melakukan hubungan seks pranikah atau melakukan hubungan intim dengan berganti-ganti pasangan. Yang bisa berakibat hamil di luar nikah sehingga tidah sedikit yang menggurkan kandungannya 
3. HIV/AIDS:
·         HIV : Human Immunodeficiency Virus
HivadalahVirusyang menyerang sel kekebalan tubuh Manusia.Sehingga menyebabkan  Penurunan kekebalan tubuh dan menguntungkan bagi kuman yang lain.
·         AIDS:Acquired Immuno  Deficiency Syndrom
AIDS adalah Kumpulan  Gejala  yang muncul akibat daya tahan atau kekebalan tubuh yang menurun.
HIV bisa menular melalui:Darah,air susu ibu,cairan vagina, selain itu hiv jaga bisa menular melalui trasfusi darah,penggunaan jarum santik yang bergantian & seks bebas.
Tapi,HIV/AIDS tidak menular melalui:
·         Makan minum
·         Udara air
·         Serangga (nyamuk,lalat,dll)
·         Batuk,bersin,ludah.
·         Bersentuhan
·         Bertukaran pakaian

Virus (HIV) menyerang sel ketahanan tubuh dan berkembang biak di dalamnya sehingga sel kekebalan tubuh kita hancur.
Virus (HIV) di dalam :Cairan sperma, vagina , darah, ASI.
Tiga hal yang harus dihindari oleh remaja untuk mencapai kesehatan reproduksi remaja:
1.    NAPZA
NAPZA :NARKOTIKA, PSIKOTROPIKA, dan ZAT ADIKTIF
2.    Sek Bebas
Seks bebas : yaitu melakukan hubungan seks pranikah atau melakukan hubungan intim dengan berganti-ganti pasangan . Akibat dari sek bebas yaitu Aborsi, KTD (kehamilan tidak diinginkan), bunuh diri, dan bisa masuk penjara.
3.    HIV/AIDS
HIV : HumanImmunodeficiencyVirus
VirusYang menyerang sel kekebalan  tubuh Manusia
Sehingga menyebabkan  Penurunan kekebalan tubuh.
PerbedaanHIV &AIDS :
 HIV
adalah :
            VIRUS
yang MenyerangKekebalan Tubuh Manusia
AIDS adalah :
           
Kumpulan  Gejala yang muncul akibat daya tahan atau kekebalan tubuh yang menurun.
HIV menular melalui media berupa:
darah,cairan sperma,cairan vagina dan melalui ibu yang terinfeksi  kepada janin yang di kandungnya dan disusuinya.

Pernyataan yang salah seputarpenularan HIV / AIDS:
        Makanan-minuman
        Udara, air
        Serangga (nyamuk, dll)
        Batuk, bersin, ludah
        Bersentuhan
        Bertukar Pakaian
Pencegahan HIV – AIDS:
Gunakan RUMUS - ABCD :
}   Abstinence      = Absen melakukan Seks bebas
}   Be faithful       = Berlaku setia
}   Condom          = Cegah dengan Kondom, sewaktu berhubungan seks.
}   Drug                = Tolak Napzaterutamajenis suntikan
TRIAD KRR adalahtigaresikoatautigahal yang harusdihindariolehremajayaitusebagaiberikut :
·         ResikoSeksualitas / seksbebas
Resikoseksualitas / seksbebasadalahsikapdanperilakuseksualremaja yang berkaitandenganInfeksiMenularSeksual (IMS), Kehamilan TidakDiinginkan (KTD), aborsidanhubungansekssebelumnikah.
Yang wajibdiketahuiremajatentangseksualitasadalah :
1.      TumbuhKembangRemaja
2.      Organ, Fungsidan proses Reproduksilaki-lakidanperempuan
3.      ResikoHubunganSeksPraNikah.

Ø  Remajaharustahuini,
-          Agar lebihbertanggungjawabdalambertingkahlaku
-          Agar terhindardari IMS, KTD danaborsi
-          Karenaarusinformasi global membawaaksespadaliberalisasiseksmelalui media (maraknyapornografidanpornoaksi)
Informasitentangseksualitastidakterbuktimembuatremajamelakukanseksbebas, justrudenganinformasi yang tepatdanbenarakanmenjauhiseksbebassehinggaterhindardariresiko IMS, KTD, danaborsi .
a.        ResikoNapza
ResikoNapzaadalahmemasukkanzat-zatkimia (narkotika, alcohol, psikotropikadanzatadiktif) kedalamtubuhbaiksecara oral ( melalui mulut), dihirup (melaluihidung), ataudisuntik yang menimbulkanefektertentuterhadapfisikdan mental sertaketergantungan.
Ø  Mengaparemajarentanterhadap NAPZA?
-    Kurangasertifdalammenolakajakanteman
-    Memiliki rasa ingintahu yang besarnamunbelummampuberpikirsecararasional.
-    Pengaruhtemansebayasangatbesarpadadirimereka.
-    Beradadalamfasepencarianjatidiri yang terkadangmenjuruspadakrisisidentitas.
Rokokadalahsatupintumasuknya NAPZA padakehidupanremaja.Dampakpenyalahgunaan NAPZA adalah :
-    Psikis : depresi, paranoid, percobaanbunuhdiri, agresif, dll
-    Kesehatan :rentanterkena HIV, IMS, hepatitis B dan C, dll.
-    Social :menarikdiridaripergaulan, dijauhikeluargadanmasyarakat.
-    Hukum : bias dipenjarakarenamelanggarperaturan Negara.
b.        Resiko HIV-AIDS
Resiko HIV-AIDS adalahkumpulandariberbagaigejalapenyakitakibatturunnyakekebalantubuh yang disebabkanoleh virus HIV.
-    HIV ituvirusnya
-    AIDS itukumpulangejalaakibatinfeksi HIV
Awalnya HIV dulu, bilakekebalantubuhterusmenurundankuman-kuman lain denganmudahmasukkedalamtubuhlalumuncullahkumpulangejalayangdisebut AIDS.
Beberapapenyebab AIDS adalah :
-    Hubunganseksualtidakmenggunakankondomdenganpenderita HIV/AIDS
-    Penggunaanjarumsuntik, jarumtatodantindik yang tidaksterildansebelumnyadigunakanolehpenderita HIV
-    Tranfusidarah yang berasaldaripenderita HIV
-    Ibuhamil yang terinfeksi HIV padaanak yang dikandungnya :saatdalamkandungan, proses kelahirandansetelahmelahirkan.
Hinggasaat inibelumadaobat yang dapatmenyembuhkan AIDS.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar